Tentang Kami

Pertumbuhan ekonomi Indonesia yang diikuti dengan pertumbuhan sektor industri di seluruh wilayah Indonesia, adalah suatu peluang besar bagi setiap perusahaan yang bergerak di bidang jasa tranportasi untuk berkiprah di sektor produk-produk hasil industri agar segera dapat dinikmati oleh masyarakat konsumen pada umumnya.

Oleh karena itu, sejak tahun 2009 berdirilah PT. BARAKA SARANA TAMA yang merupakan anak perusahaan dari PT. SURYA PAGI. Dengan komitmen profesional para pemegang saham yang telah berpengalaman mengelola transportasi angkutan darat yang sebelumnya telah berkiprah dalam jasa transportasi angkutan darat bersama PT. BARAKA SARANA TAMA diwilayah DKI Jakarta – Jawa Barat dan Jawa Tengah

Minibus Baraka Sarana Tama

CABANG BARU

Blog Kami

iustrasi jalan tol

Pembangunan Infrastruktur Masif, Biaya Logistik Makin Murah

Sekjen Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspres Indonesia (Asperindo) Trian Yuserma mengungkapkan, biaya pengiriman logistik di Indonesia saat ini sudah semakin […]

Kapal Barang

Jenis-Jenis Layanan Bisnis Logistik di Indonesia

Jenis-jenis layanan bisnis logistik cukup beragam. Layanan logistik menjadi salah satu layanan bisnis yang penting dalam menjalankan usaha yang berkaitan […]

Ilustrasi Ponsel

TikTok Shop Tutup, Begini Efeknya Bagi Bisnis Jasa Pengiriman

Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspres Indonesia (Asperindo) menanggapi efek penutupan TikTok Shop terhadap perkembangan bisnis jasa logistik. Asal tahu saja, […]

Bea cukai

Resmi! Aturan Barang Impor Online Berlaku Mulai Hari Ini 17 Oktober

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) dan Kementerian Perdagangan (Kemendag) menerapkan aturan baru terkait proses impor barang ke Indonesia mulai hari ini, Selasa […]